Mengunyah tulang adalah baik bagi perawatan gigi dan rahang terutama bagi anjing berumur dibawah lima tahun. Tulang sapi muda yang tidak terlalu keras adalah supplement calcium yang efektif. Namun terlalu banyak tulang dapat juga menyebabkan penggumpalan makanan dalam sistem pencernaan.
Makanan untuk Anjing.
Mengunyah tulang adalah baik bagi perawatan gigi dan rahang terutama bagi anjing berumur dibawah lima tahun. Tulang sapi muda yang tidak terlalu keras adalah supplement calcium yang efektif. Namun terlalu banyak tulang dapat juga menyebabkan penggumpalan makanan dalam sistem pencernaan.